Tag: kantongpelajar
-
Tsuka Ramen adalah Solusi untuk Pecinta Ramen yang Harganya Ramah di Kantong Mahasiswa
Tsuka Ramen yang tak sepi pengunjung karena harganya yang terjangkau (Dok. Anindya Ayu R.J) Ramen adalah mie khas Jepang yang populer di seluruh dunia dan digandrungi oleh masyarakat Indonesia. Dengan cita rasanya yang kaya dan beragam, disajikan dengan kuah gurih dan topping lezat ini memang menjadi favorit banyak orang. Namun, bagi sebagian besar mahasiswa, menikmati…